Nah Kan! Di ILC tvOne, Politisi PDIP Akui Hastag #2019GantiPresiden Bikin Panas

Nah Kan! Di ILC tvOne, Politisi PDIP Akui Hastag #2019GantiPresiden Bikin Panas

Gelora News
facebook twitter whatsapp


www.gelora.co - ILC tvOne edisi tadi malam, Selasa (10/4/2018), mengangkat topik "Jokowi Prabowo Berbalas Pantun".

Salah satu nara sumber adalah politisi PDIP Aria Bima.

Aria Bima akhirnya mengakui maraknya #2019GantiPresiden bikin panas.

"Rakyat jangan diajak liar. Silakan ganti presiden aturannya ada sesuai konstitusi. Kalau kemudian hashtag Ganti Presiden ini keliaran politik, tidak menjadikan cerdas, membuat panas," kata Aria Bima.

Pantesan waktu Presiden pidato yang biasanya kalem jadi emosi, ternyata ada yang kepanasan :)

PDIP juga ngeles kalau hashtag yang dukung Jokowi tidak bikin panas, misalnya hashtag Salam 2 Periode.

"Salam 2 Periode itu lain, ini lebih ke internal, tidak sesuatu yang ekspansif, beda ya dengan ganti Presiden yang bikin panas," kata Aria Bima.

Uraian politisi PDIP ini sontak diketawain seisi ILC.

Simak video Aria Bima PDIP:



BERIKUTNYA
SEBELUMNYA